Kembang api


Selasa, 27 Agustus 2019

PERAYAAN HUT RI KE 74 DI DESA SUGE BELITUNG





Berbagai kegiatan warga untuk memeriahkan HUT ke -74 Kemerdekaan RI,  Seperti yang dilakukan



warga Desa Suge, Kecamatan Badau, Kabupaten Belitung yang menggelar aneka lomba.



Di antaranya adalah lomba Panjat Pinang untuk Anak-anak dan Dewasa,Lomba Balap Perahu yang



terbuat dari drum Plastik dan uniknya dayung nya hanya terbuat dari Sepotong bilah bambu yang



tentunya akan memper lambat lajunya perahu tersebut Selain itu juga di perlombakan Tepuk



Bantal bagi peserta Ibu-Ibu semua kegiatan Lomba di adakan di Tepi Pantai selain memberikan



kemeriahan sekaligus juga memberikan rasa aman bagi peserta Lomba.



Para peserta terdiri dari anak-anak hingga dewasa. Lomba ini sangat menarik perhatian warga



sekitaryang lewat karena perayaan Lomba tidak jauh dari jalan raya.Riuh penonton memberikan



semangat pada peserta lomba...



Untuk lebih Jelasnya simak saja Video saya berikut ini.....Merdekaaa

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"orang yang baik selalu mengucap salam bila berkunjung"