Kembang api


Jumat, 29 Maret 2019

NGEREMIS BELITUNG





Laut Mengalami Pasang surut....Di Belitung ada saat-saat tertentu Bagus untuk turun ke laut artinya di saat itu Ikan yang di hasilkan akan lebih banyak.



Di Belitung ada waktunya air laut itu tidak bagus buat mencari ikan biasanya biasanya di sebut dengan "Aik Taruk" yang dapat di artikan Pasang surutnya air laut tidak dapat di prediksi.



Hari ini Pas Air Baru Buka artinya hari pertama setelah berakhirnya "Aik Taruk" saya mencoba berjalan menyusuri pantai di mana biasanya banyak Orang-orang mencari ikan atau Keremis (Sebangsa Kerang) di pinggir-pinggir Pantai. tepatnya di Dusun Tanjung Tikar Desa sungai samak Kec. Badau Belitung.



Untuk lebih Jelas simak saja Video saya mudah-mudahan bermanfaat mohon dukunganya Subscribe dan Like nya apabila teman-teman suka..Mohon Maaf bila ada kehilafan atau kata-kata yang kurang berkenan....atas dukunganya saya mengucapkan banyak Terimakasih .

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"orang yang baik selalu mengucap salam bila berkunjung"