Kembang api


Minggu, 15 September 2019

KERUNCONG STAMBUL FAJAR (KSF) SUAK GUAL BELITUNG





Sekilas Sejarah Masuknya Kesenian Keroncong ke Indonesia yang kemudian menyebar sampai ke kepulauan Belitung...



Musik keroncong dibawa oleh Portugis ke Batavia, tepatnya Kemayoran, Kampung Tugu, ketika di abad XVII yang kemudian berkembang ke daerah-daerah di Pulau Jawa.Yang pada akhirnya di bawa

ke daerah-daerah lain nya di Indonesia.



Di antaranya Pulau Mendanau, Masih terlihat jejak Peninggalan Belanda di pulau ini seperti Mercusuar yang di bangun Belanda tahun 1883 di Tanjong Lancor ALKI (Alur Laut Kepulauan Indonesia) Beberapa Makam Kuno serta pemancar Radio.



Keruncong Stambul Fajar (KSF) yang saat ini di Pimpin oleh Suherman atau Jabink, nama kelompok musik keruncong tersebut yang oleh masyarakat Pulau Belitung merupakan salah satu kesenian tradisi.



Kelompok kesenian ini berasal dari Desa Suak Gual kecamatan Selat Nasik Belitung

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

"orang yang baik selalu mengucap salam bila berkunjung"